Tuesday 20 December 2016

Sejarah Augmented Reality

       Penampilan pertama  dari  Augmented Reality  1950-an ketika Morton  Heilig,  sinematografer,  berfikir  bioskop  adalah kegiatan  yang akan memiliki kemampuan  untuk menarik  penonton.  Pada tahun 1962,  Heilig  membangun prototipe  dari  visinya,  yang digambarkan  pada tahun 1955  dalam "Future Cinema" bernama Sensorama. Selanjutnya, Ivan Sutherland adalah yang pertama  untuk menciptakan sebuah  realitas ditambah  sistem menggunakan  optik tembus  kepala-mount  layar.  Pada tahun 1975,  Myron  Krueger  menciptakan Videoplace, ruang  yang memungkinkan pengguna untuk  berinteraksi dengan obyek virtual untuk pertama kalinya. Kemudian, Tom Caudell dan David Mizell dari Boeing menciptakan Augmented Reality sementara pekerja membantu merakit kabel-kabel untuk pesawat terbang. Mereka juga mulai  membahas keuntungan dari Augmented Reality  vs Virtual Reality  (VR),  Augmented Reality  (AR) adalah penggabungan antara obyek virtual dengan obyek nyata. Sebagai contoh, adalah saat stasiun televisi, menyiarkan pertandingan sepak bola, terdapat obyek virtual, tentang skor pertandingan yang sedang berlangsung. Menurut Ronald Azuma pada tahun 1997,  Augmented Reality adalah menggabungkan dunia nyata dan virtual, bersifat interaktif secara real time, dan merupakan animasai 3D (Anonim, 2014).        Sejarah tentang Augmented Reality dimulai dari tahun 1957-1962, ketika seorang penemu yang bernama Morton Heilig, seorang sinematografer, menciptakan dan mempatenkan  sebuah simulator yang disebut Sensorama dengan visual, getaran dan bau. Pada tahun 1966, Ivan Sutherland menemukan head-mounted display yang dia claim adalah, jendela ke dunia virtual. Taun 1989, Jaron Lanier, memeperkenalkan Virtual Reality dan menciptakan bisnis komersial pertama kali di dunia maya, Tahun 1992 mengembangkan  Augmented Reality  untuk melakukan perbaikan pada pesawat boeing, dan pada tahun yang sama, LB Rosenberg mengembangkan salah satu fungsi sistem AR, yang disebut Virtual Fixtures, yang digunakan di Angkatan Udara AS Armstrong Labs, dan menunjukan manfaatnya pada manusia, dan pada tahun 1992 juga, Steven Feiner, Blair Maclntyre dan dorée Seligmann, memperkenalkan untuk pertama kalinya Major Paper untuk perkembangan  Prototype AR.  Pada tahun 1999, Hirokazu Kato, mengembangkan  ArToolkit  di HITLab dan didemonstrasikan di SIGGRAPH, pada tahun 2000 Bruce.H.Thomas mengembangkan  ARQuake, sebuah Mobile  Game  AR yang ditunjukan di  International Symposium  on Wearable Computers. Pada tahun 2008, Wikitude AR  Travel Guide, memperkenalkan  Android G1 Telephone  yang berteknologi AR, tahun 2009, Saqoosha memperkenalkan  FLARToolkit yang merupakan perkembangan dari ArToolkit. FLARToolkit memungkinkan kita memasang teknologi AR di sebuah website, karena output yang dihasilkan  FLARToolkit  berbentuk Flash. Ditahun yang sama, Wikitude Drive meluncurkan sistem navigasi berteknologi AR di Platform Android. Tahun 2010, Acrossair menggunakan teknologi AR pada IPhone 3GS

2 comments:

  1. Play Baccarat - Best Casino For Real Money
    Baccarat is 인카지노 the most exciting and exciting type of baccarat game to play. It's septcasino played by two to 바카라 eight players. In most games, you must choose a banker and

    ReplyDelete
  2. Sejarah Augmented Reality - Uli Studio >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Sejarah Augmented Reality - Uli Studio >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Sejarah Augmented Reality - Uli Studio >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK

    ReplyDelete